PENTINGNYA MEMILIKI VISI & MISI
PENDAHULUAN
Assalamualaikum Wr,Wb
Hai kawan-kawan kali ini saya akan membagi pengalaman saya hari ini, Tentang pentingnya memiliki visi dan misi. Selamat membaca kawan-kawan.
Pengertian
Visi merupakan suatu rangkaian kata yang didalamnya terdapat suatu banyangan nyata yang ada didepan mata kita dan bersifat realistis. Bisa dikatakan vii menjadi tujuan seseorang ataupun perorganisasian.
Misi merupakan suatu proses atau tahapan yang dilalui oleh suatu perorangfan atau perorganisasian dengan tujuan bisa mencapai visi tersebut, Misi juga dapat diartikan sebagai suatu deskripsi ataupun tujuan suatu visi tersebut.
Latar belakang masalah
Belum memiliki suatu visi dan misi yang jelas dan kokoh.
MAKSUD DAN TUJUAN
Agar memiliki visi dan misi yang jelas dan kembali terarahkan lagi tujuan kita.
BATASAN DAN RUANG LINGKUP
Visi dan misi
TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN
Bisa memahami dan memiliki visi misi yang kuat agar dapat menjadi acuan ataupun tatanan tujuan kita nanti
METODE PELAKSANAAN
Diskusi bersama
Ngobrol santai
ALAT DAN BAHAN
Laptop
TARGET WAKTU
08.00-16.00
TAHAPAN PELAKSANAAN
Secara umum, Visi merupakan tujuan atau bayangan yang nyata dari perorangan ataupun perorganisasian. Sedangkan misi secara umum adalah serangkaian hal yang akan dilakukan untuk mencapai sebuah visi . Kedua istilah ini saling berkaitan satu sama lain.
contoh visi dan misi :
VISI : Menjadi individu yang berguna .
MISI : -Belajar setiap hari untuk menjadi lebi baik
-Selalu membantu orang tanpa memperhatikan latar belakang
-Selalu menjaga keberagamaan yang berada disekitar sehingga linggkungannya menjadi nyaman.
Visi dan misi juga memiliki fungsi dan kegunaan tersendiri, Dan ini perlu untuk diketahui karena tanpa adanya visi dan misi akan sulit untuk meraih tujuan dengan teratur berikut adalah ulasan mengenai fungsi dari visi misi yang penting diketahui:
-Untuk mewujudkan cita-cita atau bayangan yang dimiliki
-Sebagai dorongan untuk selalu maju dan berkembang
-Untuk menghindari adanya perubahan haluan yang terlalu jauh dari tujuan awal.
Setelah memahami apa itu visi dan misi, Harapan dan target yang diharapkan adalah dapat menjadi pribadi yang lebih baik dan dapat menjadi patokan untuk menuju tujuan yang ada.
TEMUAN PERMASALAHAN DAN PENYELESAIANNYA
-
KESIMPULAN
Kita harus bisa mencapai tujuan kita dengan benar dan konsisten maka dari itu kita sangat perlu adanya suatu visi dan misi agar kita menjadi terarah dalam mengejar tujuan kita dan agar mengerti gambaran kedepannya apa yang kiPENTINGNYA MEMILIKI VISI & MISI
0 Komentar