VALENTINO

🆆🅴🅻🅲🅾🅼🅴 🆃🅾 🅼🆈 🅱🅻🅾🅶🅶🅴🆁

MEMBUAT POSTER DI INKSCAPE ||BLC TELKOM

 MEMBUAT POSTER DI INKSCAPE 






PENDAHULUAN 
 Assalamualaikum Wr,Wb 
  Hai kawan-kawan kali ini saya akan menjelaskan apa yang sudah saya kerjakan hari ini, Tentang membuat poster di inkscape.Selamat membaca!

PENGERTIAN 
 Poster adalah media publikasi berupa tulisan, gambar maupun kombinasi antara keduanya. Tujuan poster adalah memberikan informasi kepada publik. Poster biasanya dipasang di tempat umum

LATAR BELAKANG MASALAH 
 Karena ingin bisa membuat poster dengan baik 

MAKSUD DAN TUJUAN 
 Agar 

BATASAN DAN RUANG LINGKUP  
 Membuat poster 

HASIL YANG DIHARAPKAN
 Bisa membuat poster dengan baik dan menarik

METODE PELAKSANAAN
 Mencari referensi 
 Mempraktekan 

ALAT DAN BAHAN 
 Laptop 
 Sofware inkscape

TARGET WAKTU 
 08.00-16.00

TAHAPAN PELAKSANAAN 
  Poster adalah media publikasi yang terdiri atas tulisan, gambar ataupun kombinasi antar keduanya dengan tujuan memberikan informasi kepada khalayak ramai. Poster atau plakat juga adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar. Pengaplikasiannya dengan cara ditempel di dinding atau permukaan datar lainnya dan dengan sifat mencari perhatian mata sekuat mungkin, poster juga bisa menjadi sarana untuk mempromosikan produk, jasa, kegiatan, seputar pendidikan dan lain-lain. Berikut langkah-langkahnya :

-Buka dahulu software inkscape 
-Kalau sudah pilih ukuran kertas sesuai yang diinginkan 
-Kalau sudah lakukan seperti gambar dibawah :




-Kalau sudah pasang foto yang ingin dibuat poster 


-Kalau sudah dikasih gambar tinggal kita kasih kata-kata yang sesuai poster kita ini. 




-Kalau sudah mari kita simpan gambar yang sudah kita buat tadi 


Dan selesai sudah kita mengedit poster yang sederhana ini, semoga bermanfaat dan dapat membantu ya kawan-kawan.


TEMUAN PERMASALAHAN DAN SOLUSINYA
 Masalah: saat disave tulisan yang di gambar malah saling bertabrakan dan menjadi tidak jelas 
Solusi : Mengatur penyimpanan sebelum menyimpan gambar yang akan disimpan 

KESIMPULAN
 Poster dapat menjadi alat untuk promosi, memberikan pengumuman atau informasi kepada masyarakat umum. Namun, secara khusus tujuan poster dapat disesuaikan dengan kemauan atau kepentingan pembuatnya yang beragam, bisa karena tujuan komersial, informasi publik, tujuan kemanusiaan atau lainnya. Seiring berkembangnya zaman, poster tak hanya tersedia dalam bentuk cetak saja, tetapi juga online.

REFERENSI 
 Youtube 
  Freepik

Posting Komentar

0 Komentar